Badmood Salah Satu Tanda Depresi

Badmood Salah Satu Tanda Depresi

DEPRESI merupakan gangguan kejiwaan ketika seseorang tidak bisa mengendalikan emosinya sehingga setiap saat merasa sedih dan seakan-akan selalu terhimpit masalah. Dalam istilah psikologi, depresi sering disebut melankolia.

Ternyata badmood yang sering terjadi merupakan salah satu tanda depresi dan tergolong ke dalam depresi ringan. Ada beberapa jenis depresi yang dikenal dalam peristilahan psikologi, dari depresi ringan hingga depresi berat.


Read more...

Related Posts :

0 Response to "Badmood Salah Satu Tanda Depresi"

Posting Komentar