INILAHCOM, New Delhi - Apakah Anda konsumsi air mineral sepanjang hari? Nah, kebanyakan dari kita melupakan asupan air mineral yang cukup agar tidak mengalami dehidrasi.
Mengutip dari zeenews, Jumat (09/09/2016), mungkin kita sering menghindari konsumsi air mineral karena terlalu malas untuk bangun dan menuangkan segelah air kemudian buang air kecil ke toilet. Berikut adalah beberapa tips untuk membantu Anda meningkatkan asupan air agar tetap terhidrasi sepanjang hari.
1. Tetap menjaga asupan air
Tetap menjaga asupan air. Mungkin dengan bantuan aplikasi ponsel yang dapat mengingatkan Anda tetang konsumsi air mineral. Anda dapat mengatur jumlah gelas air setiap hari dan aplikasi Anda akan mengirimkan pengingat minum air sepanjang hari.
2. Konsumsi sup dan jus buah
Mulailah menambahkan sup dan jus dalam makanan Anda karena dapat membantu Anda meningkatkan asupan air. Ini juga bisa mempertahankan jumlah rendah kalori.
3. Konsumsi air mineral teratur sejak pagi hari
Kita sering kehilangan air minum ketika terlalu lama duduk di mejadan menatap layar komputer sepanjang hari. Jadi, pastikan bahwa Anda bangun tidur dan ambil istirahat beberapa waktu.
Read more...
0 Response to "Ini Cara Jaga Asupan Air Mineral"
Posting Komentar