Inilah Manfaat Mengkonsumsi Telur dan Lada

Inilah Manfaat Mengkonsumsi Telur dan Lada

JIKA Anda adalah penggemar telur atau masakan yang berbahan telur, berbahagialah. Terlepas dari penggunaannya sebagai komposisi berbagai makanan, telur juga memiliki manfaat kesehatan bagi tubuh Anda.

Sebagian besar orang mengetahui kalau telur kaya akan nutrisi dan menyehatkan. Di banyak negara, telur sangat populer dan biasanya menjadi menu sarapan pagi. Telur mengandung protein, potassium, vitamin A, D, B-12, dan sebagainya.

Sebuah riset terbaru yang membandingkan orang-orang yang mengkonsumsi telur setiap hari dan kadang-kadang, menunjukkan bahwa mengkonsumi telur setiap harinya dapat menjaga kesehatan dan daya tahan tubuh. Para peneliti juga mengatakan, dengan menambahkan lada hitam pada telur akan dapat mencegah beberapa jenis penyakit.

Melansir dari boldsky.com, berikut beberapa efek positif yang diperoleh tubuh dengan mengkonsumsi telur yang ditambahkan lada hitam.


Read more...

Related Posts :

0 Response to "Inilah Manfaat Mengkonsumsi Telur dan Lada"

Posting Komentar