INILAHCOM, Jakarta - Reza Gunawan, seorang praktisi penyembuhan emosional, menjelaskan seberapa besar pengaruh warna terhadap suasana hati dan emosi.
"Warna bukan sesuatu yang hanya digunakan untuk mempercantik dan memperindah ruangan saja, tetapi lebih dari itu, warna memiliki peranan yang lebih mendalam," papar Reza Gunawan di Jakarta, Kamis, (12/12/2019).
Masih menurutnya, warna dapat mempengaruhi suasana hati setiap orang. Dalam ilmu penyembuhan tradisional, warna juga punya peranan dan fungsi kesehatan bagi tubuh manusia.
"Palet warna Tranquil Dawn yang tenang seperti warna yang fajar yang baru terbit, menenangkan kita dengan sentuhan warna alaminya," tambahnya. (tka)
Read more...
0 Response to "Warna Beri Pengaruh Emosi Hati"
Posting Komentar